Sebagian anak-anak metal terlihat nongkrong dilantai 6 game center Blok M Plaza dan sebuah Resto Waralaba terkenal disana. Aktivitas mereka selain hang out adalah bertukar informasi tentang band-band lokal dan internasional. Terkadang barter CD, jual beli T-Shirt metal hingga merencanakan pengorganisiran konser, sebagian lagi memilih hang out di baseman Blok Mall yang kebetulan letaknya berada dibawah tanah.
Subgenre yang makin ektrim yaitu Death Metal, Brutal Death Metal, Grindcore, Black Metal hingga Gothic/Doom. Beberapa band yang semakin tenar namanya adalah, Grausig, Trauma, Aaarghhh, Tengkorak, Delirium, Tremens, Corporation Of Bleeding, Adaptor, Betrayer, Sadistis, Godzilla, dan sebagainya.
Berkomentarlah sesuai dengan topik bahasan